iPhone generasi mendatang gunakan lampu kilat LED ganda?

Flashlight LED pada iPhone mendatang akan terdiri dari satu flashlight reguler dan satu lagi berwarna kebiruan. Perbedaan warna tersebut dimaksudkan untuk meningkatkan white balance ketika mengambil gambar.
Meski tampa bukti gambar, rumor ini diyakini kebenarannya karena teknologi tersebut cukup masuk akal dan terlalu ganjil jika dibuat-buat. Flashlight LED dua warna ini belum pernah terjadi sebelumnya. Barangkali Apple menjadi perusahaan pertama yang menggunakan teknologi ini. Hanya Tim Cook dan Executive Apple yang tahu.
sumber ; http://thetrendingnow.com/iphone-generasi-mendatang-gunakan-double-flashlight-led/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar